Sendawar, KALTIM PERS – Pasca hari Raya Idulfitri, harga ayam potong justru lebih murah. Jurangan Ayam Kubar membandrol harga ayam hidup Rp 25 ribu per kg. Kemudian, ayam bulatan (sudah disembelih dan dibersihkan bulunya serta masih ada jeroannya) Rp 30 ribu per kg. Sedangkan ayam kosongan atau yang sudah disembelih dan sudah dibersihkan dari bulu ayam tanpa ada jeroannya, ceker, serta kepala ayam Rp 33 ribu per kg. Harga ayam ini sewaktu-waktu bisa berubah. Makanya segera oder dulu dan bisa cek harga kontak nomor ponsel kami.
“Bagi yang berminat segera order atau kontak nomor WhatsApp (WA) kami 0821 5416 6318. Kami juga sudah membuka stan penjualan ayam potong dimulai Senin (21/4/2025) pagi,” kata Al Ghazali, pemilik Usaha Jurangan Ayam Kubar. Berminat bisa juga datang ke alamat stan kami di Jalan Mangku Aji RT 7 Kampung Sumber Bangun, Kecamatan Sekolaq Darat atau di jalan poros Kampung Sumber Sari ke Belempung Ulaq/samping Kubar Radio 95,8 Mhz atau Inforkubar/Kaltim Pers.
Segera mengontak kami, mumpung persedian ayam potong masih banyak. “Segeralah sebelum kehabisan,” katanya.(adv/kp)